Sosialisasi Makanan Sehat Dan Halal Oleh Civitas Akademika Fakultas Farmasi UNAIR Surabaya Di MAN 1 Sabtu, 11 Mei 2019 MAN 1 Gresik mengadakan acara Sosialisasi Makanan Sehat dan Halal di Aula Ulul Albab. Dalam kegiatan tersebut ada beberapa materi diantaranya “Pelatihan Peningkatan Kemampuan Usaha Mikro dan Kecil Di Bidang Pangan Serta Cara Produksi Pangan Yang…
Read MoreJUARA 1 PRESENTER Minggu, 28 April 2019 Thania Wahyu Anandita dari MAN 1 Gresik kembali mengharumkan nama madrasah dan nama kabupaten Gresik dengan menyambet juara 1 pada perlombaan presenter se-Jawa timur, di SMAN 1 Sidoarjo. Lomba yang diikuti oleh siswa SMP dan SMA se-Jawa timur ini dijuri langsung oleh Bpk. Halley Raditya, Eksekutif Produser JTV…
Read MorePembuatan ice cream dari bahan alami Siswa siswi MAN 1 Gresik membuat es puter dengan pewarna alami berupa gula merah dan pandan. Selain rasa yang lebih legit, dengan menggunakan gula merah dan pandan juga memunculkan aroma yang beda dengan es puter yang lainnya. Pembuatan es puter ini dengan melakukan uji laboratorium dengan judul “Pembuatan…
Read MoreGEBYAR DIES NATALIS MAN 1 GRESIK Ke 39 Gebyar dies natalis MAN 1 Gresik yang ke-39 dengan mengangkat tema prepare your self, create a moment and new spirit berlangsung cukup meriah yang ditunjukkan antusiasme warga MAN 1 Gresik dan masyarakat umum yang turut berartisipasi dalam rangkaian kegiatan tersebut. Kegiatan yang dilaksanakan selam 3 hari…
Read MoreMAN 1 GRESIK MENJUARAI BUSSINES PLAN Satu lagi yang membanggakan keluarga besar MAN 1 Gresik. Bagaimana tidak bangga pada acara perlombaan Business Plan Competition se-Jawa Timur yang di adakan oleh Himpunan Mahasiswa Management Universitas Muhammadiyah Gresik pada tanggal 6 Mei 2017, tim MAN 1 Gresik yang atas nama Wardatul Qoryah Al-Madinah, Sania Nabillah, Nilna Minhatillah,…
Read MoreVISI Membentuk generasi yang unggul dalam keilmuan, sehingga mencetak muslimah yang berakhlakul karimah, cerdas, terampil, serta senantiasa berfikir, berzikir, beramal, dan peduli lingkungan M I S I 1.Menyiapkan kader-kader muslimah yang menguasai ilmu pengetahuan agama, sains, dan teknologi. 2.Menyiapkan kader muslimah yang istiqomah dalam menjalankan kegiatan-kegiatan islami dan mampu menerapkan kepada masyarakat. 3.Menyiapkan kader…
Read MoreSEJARAH SINGKAT BERDIRINYA MADRASAH MAN 1 Gresik merupakan relokasi dari MAN Pamekasan Madura Jatim, pada tahun 1979 dengan menempati fasilitas/sarana sebagai berikut : Menempati MA. Miftahul Ulum Melirang Gresik (1979) Menempati kantor SMP PGRI Kecamatan Bungah (1980) Menempati lokasi yang sekarang ini, (tanah milik Departemen Pertanian) atas inisiatif Pengurus BP.3 & Tokoh Agama serta Pemerintah…
Read MorePERKUAT LITERASI DENGAN MEMBERIKAN NAMA POHON DI HUTAN WANA WISATA SOWAN TUBAN Gresik, 27 Agustus 2017, Dalam rangka membekali santri agar mempunyai kepribadian yang sesuai dengan visi Pondok Pesantren Al-Hikmah yaitu “Membentuk generasi yang unggul dalam keilmuan, sehingga menghasilkan muslimah yang cerdas, terampil, berakhlakul karimah serta senantiasa berzikir, berfikir, dan beramal” maka Pondok Pesantren Al-Hikmah…
Read MoreBEST GOAL KEEPER DAN JUARA HARAPAN 1 PETROKIMIA GRESIK FUTSAL CHAMPIONSHIP 2017 Minggu, 27 Agustus 2017. Siang yang begitu menyengat di seluruh bagian kota tak terkecuali di Gor Tridharma sebagai tempat diselenggarakannya Grand Final Petrokimia Gresik Futsal Championship. Grand Final mempertemukan MAN 1 Gresik dengan SMAN 1 Manyar untuk perebutan juara ketiga dalam turnamen tahunan…
Read MoreMadrasah Menulis MAN 1 Gresik MAN Literasi Gresik, 13 Mei 2017. Bersamaan dengan prosesi wisuda purna Siswa kelas 12 MAN 1 Gresik tahun pelajaran 2016-2017, diadakan pula kegiatan launching buku karya siswa sebagai wujud dari Madrasah Literasi di MAN 1 Gresik. Siswa – siswi MAN 1 Gresik berhasil membuat 7 buku dengan judul yang berbeda…
Read More
Komentar Terbaru