Madrasah Aliyah Negeri 1 Gresik merupakan lembaga pendidikan menengah umum yang berciri khas Islam, berada tepat di Desa Bungah sebagai ibu kota kecamatan dalam wilayah Kabupaten Gresik yang dikenal sebagai Kota Santri dan Kota Industri. Dengan ditunjuknya madrasah aliyah ini, sebagai Madrasah Aliyah Penyelenggara Keterampilan, keberadaan MA Negeri 1 Gresik menjadi suatu alternatif yang tepat…
Komentar Terbaru